Posts

Showing posts from 2013

Panel Surya Raksasa Di Jepang

KOMPAS.com - Gempa bumi dan tsunami di lepas Pantai Jepang pada 2011 lalu merupakan bencana yang juga membawa kecelakaan nuklir monumental ke kota-kota yang terkena dampaknya. Karena itulah, Jepang memiliki motivasi tinggi untuk mempertimbangkan dan melaksanakan produksi energi surya. Baru-baru ini, produsen elektronik Jepang, Kyocera, meluncurkan pembangkit listrik tenaga surya terbesar di negara itu. Dengan kekuatan 70 megawatt, Kyocera membangun panel surya tersebut di perfektur Kagoshima sebagai fasilitas sangat berguna dalam skala terbesar di negara itu. Memang, program restrukturisasi yang diluncurkan oleh Pemerintah Jepang telah menetapkan persyaratan utilitas lokal membeli 100 persen daya dari instalasi surya lebih dari 10 kilowatt untuk jangka waktu 20 tahun. Promosi untuk penggunaan energi terbarukan ini dimulai pada Juli 2012 lalu dan akhirnya mulai beroperasi pada 1 November 2013. Panel surya yang dinamai dengan Kagoshima Nanatsujima itu berada di lepas pa...